21 Apr, 2025
1 min read

(VIDEO) Lonjakan Penumpang KA Ijen Ekspres Selama Mudik Lebaran di Relasi Malang-Banyuwangi

Jakarta, 5 April 2025 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat lonjakan penumpang signifikan pada KA Ijen Ekspres selama masa Angkutan Lebaran 2025, menjadikannya pilihan utama masyarakat untuk mudik di relasi Malang-Banyuwangi PP. Tiket untuk keberangkatan dari Stasiun Malang pukul 07.50 WIB hingga tiba di Stasiun Ketapang pukul 14.55 WIB terjual habis (100%) selama periode […]

1 min read

(VIDEO) Puncak Arus Balik Kereta Api Diprediksi Besok, Tiket Terjual Capai Lebih dari Empat Juta

Jakarta, 5 April 2025 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) melaporkan tingginya angka penjualan tiket kereta api selama masa Angkutan Lebaran hingga mencapai lebih dari empat juta tiket per tanggal 5 April pukul 07.00 WIB. Dari jumlah tersebut, sebanyak 3.519.975 tiket KA Jarak Jauh telah terjual dengan tingkat okupansi mencapai lebih dari 102%, sementara tiket […]

1 min read

(VIDEO) Peningkatan Jumlah Penumpang Arus Balik Kereta Api, KAI Imbau untuk Rencanakan Perjalanan Pulang

Jakarta, 3 April 2025 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) mencatat lonjakan jumlah penumpang selama periode arus balik Lebaran dengan tren peningkatan sejak awal April. Pada tanggal 1 April tercatat sebanyak 252.898 penumpang menggunakan kereta api dalam sehari, sementara pada tanggal 2 April jumlahnya meningkat menjadi total sebanyak 274.186 orang dalam sehari. KAI terus mengoptimalkan […]

1 min read

(VIDEO) KAI Logistik Tawarkan Diskon Pengiriman Hewan Peliharaan Lewat Kalog Ekspress

Jakarta, 3 April 2025 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) memberikan diskon hingga 40% untuk pengiriman hewan peliharaan melalui Kalog Ekspress selama arus balik Lebaran. Layanan ini tersedia di 67 titik di kota-kota besar seperti Bandung, Yogyakarta, Solo, Jombang, hingga Surabaya dengan waktu pengiriman kurang dari 24 jam. Hewan peliharaan ditempatkan di gerbong khusus yang […]

1 min read

(VIDEO) Rekor Penumpang KA Makassar–Parepare Pada Libur Lebaran

Jakarta, 2 April 2025 – Kereta Api (KA) Makassar–Parepare mencatat pencapaian luar biasa dengan rekor jumlah penumpang tertinggi pada tanggal 1 April 2025 sebanyak 1.354 orang dalam satu hari. Jalur kereta api ini melayani dua rute utama Mandai–Garongkong dan Mangilu–Garongkong dengan frekuensi enam perjalanan per hari, memberikan kemudahan akses bagi masyarakat Sulawesi Selatan untuk mobilitas […]

1 min read

(VIDEO) KAI Catat Belasan Juta Penumpang Selama Angkutan Lebaran

Jakarta, 1 April 2025 – PT Kereta Api Indonesia (Persero) melayani total 13.302.015 pelanggan selama periode Angkutan Lebaran sejak 21 Maret hingga 31 Maret 2025 pukul 24.00 WIB. Jumlah ini mencakup berbagai layanan seperti KA Jarak Jauh, Commuter Line, LRT Jabodebek, kereta wisata, dan kereta bandara. Pencapaian ini menunjukkan peran strategis KAI Group dalam menyediakan […]

1 min read

(VIDEO) Penumpang KA Lokal Capai Hampir 15 Ribu di Hari Pertama Lebaran

Jakarta, 31 Maret 2025 – Pada hari pertama Lebaran, PT Kereta Api Indonesia (Persero) melayani sebanyak 14.853 penumpang Kereta Api Lokal dari total penjualan tiket harian sebesar 157.231 tiket. Angka ini menunjukkan tingginya kepercayaan masyarakat terhadap layanan kereta api lokal sebagai moda transportasi yang nyaman dan efisien selama masa mudik Lebaran. KAI terus berkomitmen memberikan […]

1 min read

(VIDEO) BSI Imbau Nasabah Jaga Keamanan Data Pribadi dari Penipuan Bermodus Social Engineering Selama Libur Lebaran

Jakarta, 30 Maret 2025 – PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) mengimbau seluruh nasabah untuk tetap waspada terhadap ancaman penipuan digital selama libur panjang Idulfitri. Nasabah diminta menjaga kerahasiaan PIN, password, dan OTP (One-Time Password) serta tidak memberikan informasi tersebut kepada siapapun melalui telepon, pesan singkat, atau media sosial. BSI juga mengingatkan masyarakat untuk selalu […]

1 min read

(VIDEO) Penjualan Tiket KAI Group Tembus Lebih dari Tiga Juta Selama Angleb

Jakarta, 30 Maret 2025 – Hingga pukul 07.00 WIB pada tanggal 30 Maret, PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Group mencatat penjualan tiket yang signifikan dengan total sebanyak 3.407.630 tiket terjual selama masa Angkutan Lebaran (Angleb) 2025 atau sekitar 74,22% dari kapasitas yang tersedia. Dari jumlah tersebut, tiket KA Jarak Jauh mendominasi dengan penjualan […]

1 min read

(VIDEO) KAI Group Berhasil Layani 10,6 Juta Penumpang Selama Mudik Lebaran 2025

Jakarta, 29 Maret 2025 – PT Kereta Api Indonesia (KAI) Group mencatatkan pencapaian luar biasa dengan melayani total 10.620.836 penumpang selama masa Angkutan Lebaran 2025, yang berlangsung dari 21 hingga 28 Maret 2025. Jumlah ini terdiri dari berbagai layanan, termasuk KA Jarak Jauh dan Lokal sebanyak 1.445.965 penumpang, Commuter Line dengan total pengguna mencapai 8.272.047 […]